BLT DD di Cairkan menjelang Idul Fitri 1443

KAUR,FlamboyanNews.com – PEMERINTAHAN DESA KEPAYANG KECAMATAN TETAP KABUPATEN KAUR MENGADAKAN PEMBAGIAN BLT DD Jumat 29 April 2022

Menjelang hari raya idul Fitri Masyarakat desa kepahyang sangat gembira Dengan adanya pembagian BLT dd Tahap pertama di tahun 2022

Acara tersebut di selenggarakan di gedung serba guna (GSG) desa kepahyang kecamatan tetap kabupaten kaur Jumlah masyarakat yang menerima blt dd 54 KPM dan rata rata masyarakat menerima uang per bulannya Rp300.000

Pencairan di tahap awal masyarakt desa kepahyang menerima langsung tiga bulan mulai Januari, Pebruari – maret Jumlah uang tersebut masyarakat menerima Uang dari pemerintahan desa setempat sebanyak Rp 900.000

Adapaun himbawan kepala desa Kepada masyarakat setempat Pergunakanlah uang tersebut Buat kebutuhan sehari hari untuk menjelang hari lebaran idul Fitri Semoga bermanfaat dan berkah di dalam bulan suci Ramadan ini ujar kepala desa Syahrial Wahyudi

Dengan adanya terlaksana nya acara pembagian BLT dd desa kepahyang kecamatan tetap kab kaur berjalan dengan lancar, tertib dan aman

Acara tersebut di hadiri oleh kepala desa setempat berserta perangkatnya dan BPD desa setempat, pak camat kecamatan tetap, kambtibmas, Babinsa, dan dari puskesmas kecamatan tetap

Seiring dan sejalannya acara tersebut Camat kecamatan tetap mengatakan syarat masyarakat menerima dana blt dd harus membawa kartu vaksin yang sudah suntik vaksin Dan apabila masyarakat belum vaksin 1.2 dan 3 di harapkan kepada masyarakat untuk vaksin lebih dulu baru mendapatkan bantuan BLT dd tersebut Karma sesuai dengan aturan UUD berlaku

Bapak Syahrial Wahyudi selaku kepala desa desa kepahyang kecamatan tetap kaur mengundang pihak puskesmas Untuk suntik vaksin kepada warganya yang belum suntik vaksin Harapan kades tersebut mengajak kerja samanya guna untuk melancarkan pembagian BLT DD di desa nya

Alham dulilah pembagian BLT DD berjalan dengan lancar sampai dengan selesai Masyarakat sangat senang dan gembira ria Mengucapkan terima kasih dengan pemerintahan setempat. ( E.s)